18. Perhatikan gambar berikut.
Sebuah pusat gempa tercatat sejauh 1500 km dari sebuah stasiun seismik. Keadaan tersebut digambarkan penyebaran gelombang seismiknya. Pada gambar tersebut titik P berperan sebagai pusat gempa, yang disebut ....
19. Perhatikan gambar berikut !
Ciri-ciri planet diatas merupakan ciri dari planet?
20. Gerhana Bulan tidak terjadi di setiap bulan pada saat Bulan Purnama. Hal tersebut utamanya disebabkan karena….
a. Posisi Matahari, Bumi dan Bulan sejajar pada saat Bulan Purnama namun bayang-bayangnya tidak mengenai Bumi
b. Bulan memiliki sudut deklinasi 5o terhadap garis edar Bumi mengelilingi matahari
c. Periode Gerhana Bulan berbeda dengan periode Bulan Purnama
d. Gerhana Bulan tidak selalu terjadi pada saat Bulan Purnama
21. Peristiwa manakah yang mengubah energi potensial gravitasi menjadi energy kinetik?
A. Mangga dilempar ke atas
B. Batu menggelinding diperbukitan
C. Bola ditendang sehingga melambung
D. Kelapa ditangkai pohon
22. Alat rumah tangga yang dimanfaatkan untuk mengubah energi listrik menjadi Energi panas adalah….
23. Zat makanan yang berfungsi sebagai sumber energi adalah....
24. Faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya tekanan adalah….
A. gaya tekan dan massa benda
B. gaya tekan dan gaya gravitasi
C. luas bidang tekan dan gaya tekan
D. luas bidang tekan dan gaya gravitasi
25. Perhatikan Tabel berikut!
Ketinggian(m) | Tekanan (cmHg)
|
7.000 5.000 3.000 1.000 | 6 26 46 66 |
Berdasarkan Tabel tersebut pernyataan yang benar mengenai hubungan tekananUdara dengan ketinggian adalah….
A. ketinggian tempat menghambat tekanan udara
B. semakin rendah tempat maka tekanan udaranya terhambat
C. semakin tinggi tempat maka tekanan udaranya semakin besar
D. semakin tinggi tempat maka tekanan udaranya semakin kecil
E. Tekanan tidak dipengaruhi oleh ketinggian
26. Berikut ini adalah struktur yang terdapat dalam telinga manusia:
Setelah gelombang bunyi sampai di telinga, agar bunyi dapat didengar, getaran berturut-turut melalui struktur bernomor ....
A. (1)-(2)-(3)-(6)-(5)-(4)-(7)-(8)
B. (1)-(2)-(3)-(4)-(5)-(6)-(7)-(8)
C. (1)-(2)-(3)-(6)-(4)-(5)-(7)-(8)
D. (1)-(2)-(3)-(5)-(4)-(6)-(7)-(8)
E. (1)-(2)-(4)-(5)-(3)-(6)-(8)-(7)
27. Perbedaan yang mendasar antara gelombang transversal dan gelombang longitudinal adalah ....
28. Perubahan energi yang terjadi pada baterai yang menyalakan senter adalah ….
A. listrik-mekanik-cahaya
D. mekanik-listrik-cahaya
29. Energi listrik digunakan untuk menyalakan lampu. Perbandingan jumlah energi listrik yang digunakan dengan jumlah energi cahaya yang dihasilkan adalah ….
A. jumlah energi listrik yang dihasilkan lebih dari jumlah energi cahaya yang dihasilkan
B. jumlah energi listrik yang dihasilkan kurang dari jumlah energi cahaya yang dihasilkan
C. jumlah energi listrik yang dihasilkan sama dengan jumlah energi cahaya yang dihasilkan
D. jumlah energi listrik yang dihasilkan terkadang lebih banyak atau lebih sedikit dari pada jumlah energi cahaya yang dihasilkan
E. jumlah energi cahaya yang dihasilkan tidak dipengaruhi oleh jumlah energi listrik yang digunakan
30. Tiga lampu identik dihubungkan dengan sebuah baterai seperti terlihat pada gambar berikut ini.
Arah panah menunjukkan arah aliran arus listrik. Pernyataan berikut yang benar adalah ….
A. arus pada lampu 1 lebih besar daripada arus pada lampu 2
B. arus pada lampu 1 lebih besar daripada arus pada lampu 3
C. arus pada lampu 2 sama dengan arus pada lampu 3
D. arus pada lampu 2 sama dengan arus pada lampu 1
E. arus pada lampus 1, 2, dan 3 sama besar
31. Perubahan kimia adalah perubahan yang menghasilkan zat baru. Peristiwa berikut yang merupakan perubahan kimia adalah....
A. Mengisi balon dengan menggunakan uap panas
B. Membekukan air pada lemari es
C. Tumbuhan menangkap cahaya kemudian menggunakannya untuk mengubahnya menjadi makanan
D. Mendidihkan air sampai menguap dan habis
32. Salah satu bahan yang biasa digunakan untuk pembuatan medali adalah perunggu yang di dalamnya mengandung proporsi tembaga dan timah dalam jumlah yang besar. Zat lainnya juga sering ditemukan dalam perunggu seperti fosfor, mangan, aluminium, dan silikon. Berdasarkan deskripsi tersebut, maka perunggu merupakan contoh ....
33. Diketahui suatu campuran X berwujud cair, tidak berwarna, dan tidak menunjukkan hamburan cahaya ketika dilewatkan sinar ke dalam campuran tersebut. Campuran ini kemudian dipanaskan dan teramati cairan dalam campuran tersebut mulai menguap dan menyisakan padatan putih dalam cawan penguapan. Berdasarkan data percobaan tersebut dapat disimpulkan bahwa campuran X adalah....
34. Elektrolit kuat jika dalam keadaan terlarut dalam air akan menghantarkan listrik dengan kuat. Hal ini ditandai dengan lampu-lampu bisa menyala dengan terang dan terdapat banyak gelembung gas pada alat uji daya hantar listrik. Pernyataan yang benar mengenai zat tersebut adalah....
A. Zat yang terionisasi sebagian ketika dilarutkan dalam air
B. Zat yang terionisasi seluruhnya ketika dilarutkan dalam air
C. Zat yang memiliki spesi molekul dalam larutannya
D. Zat yang memiliki spesi ion dan molekul dalam larutannya.
E. Zat yang memiliki spesi elektron dalam larutannya
35. Berikut ini adalah rumus molekul dari beberapa senyawa
Manakah dari senyawa tersebut yang merupakan senyawa organik?
Demikian contoh Soal dan Kunci Jawaban (Pembahasan) soal Tes / Ujian PPPK Guru IPA SMP, Soal Tes / Ujian SKB bagi CPNS Guru IPA SMP yang bersumber dari Modul PPG tahun 2018 dan bahan latihan menghadapi Soal UKG tahun 2019.
Belum ada Komentar untuk "DOWNLOAD PDF LATIHAN SOAL TES SKB-UKG-TES PPPK GURU IPA SMP (DAN JAWABAN)"
Posting Komentar